Berikut adalah cara memperbaiki Extra Fan pada Nissan March
Credits to: Tomy Kuswardhani (March-i)
pada umumnya, ketika Extra Fan di Nissan March sudah oblak, atau mulai kasar bunyinya.... permasalahan ada pada bearingnya, bagi yang ingin mencoba memperbaiki sendiri bisa ikut langkah-langkah dibawah ini.
saya sendiri sudah pernah mengganti motor fan, saat beli di beres, gak bisa beli motornya doang, karena dijual sekalian fan-nya, waktu itu saya belinya sekitar 1.1jt (pasang sendiri)
ok...lanjut...
Pertama, buka penutup motor fan, dan cek arangnya, jika sudah mendekati habis, sekalian diganti aja
Kedua, Beli bearing pengganti dengan tipe Z809 atau 608z
Ketiga, buka bearing lama menggunakan Tracker
Keempat, Pasang Bearing baru
Credits to: Tomy Kuswardhani (March-i)
pada umumnya, ketika Extra Fan di Nissan March sudah oblak, atau mulai kasar bunyinya.... permasalahan ada pada bearingnya, bagi yang ingin mencoba memperbaiki sendiri bisa ikut langkah-langkah dibawah ini.
saya sendiri sudah pernah mengganti motor fan, saat beli di beres, gak bisa beli motornya doang, karena dijual sekalian fan-nya, waktu itu saya belinya sekitar 1.1jt (pasang sendiri)
ok...lanjut...
Pertama, buka penutup motor fan, dan cek arangnya, jika sudah mendekati habis, sekalian diganti aja
Kedua, Beli bearing pengganti dengan tipe Z809 atau 608z
Ketiga, buka bearing lama menggunakan Tracker
Keempat, Pasang Bearing baru
Bagaimana jika yg aus bos belakangnya? Yg pentokan as itu?
ReplyDeleteuntuk sementara waktu bisa pake grease/vet biar gak terlalu goyang, kalau udah parah mending diganti aja, kalau as yang aus, coba dibalik asnya
Deletegan, ada tutorial nga ga ya atau video nga ganti motor kipas.. rencana ane mau ganti sendiri motor nya.. skrg nyesek juga ke beres bisa 2jt lebih. mohon pencerahannya
ReplyDeletebelum sempat dibuat videonya gan,
Deleteuntuk lepas, biar mudah, buka dulu plat/rangka besi yang diatas radiator,
selanjutnya lepas selang radiator atas
setelah itu buka baut frame fan,
lepas socket kabel, selanjutnya tinggal angkat
Beli arang & bearingnya dimana om?
ReplyDeletebisa beli di toko online atau toko onderdil om
Deleteada juga toko yang khusus bearing kayak SKF, hampir semua jenis/nomor bearing dijual sama mereka